Senin, 09 Februari 2015 0 comments

Fifty Shades Of Grey

Hari ini aku mau bahas novel yang baru-baru ini nemenin masa nganggur kemarin. Selama nganggur dari nunggu dosen pembimbing sampe akhirnya sidang dan lulus, aku emang ngabisin waktu buat ngelakuin hal yang aku suka. Salah satunya baca. Nggak, aku nggak terlalu suka baca buku pengetahuan, sejarah, atau biografi. Aku lebih suka yang non fiksi. Yang mengandalkan imajinasi.

 
;